Senin, 05 November 2007

Di dunia ini ada satu mama yang baik

Saya pernah melihat film yang berjudul ‘MAMA HAO’. kalau melihat film ini, saya pernah terharu melihat bagaimanan perasaan yang disampaikan oleh film ini, dimana sang mama harus menyerahkan anak laki-laki satu-satunya, bukan karena dipaksa, tetapi dia tahu bahwa jika anaknya bisa hidup bersama ayahnya, sang anak akan hidup lebih bahagia dan mendapat pendidikan yang tinggi. Luar biasa cinta mama tersebut karena cinta memeng tidak akan bersukacita jika orang yang fikasihi bisa hidup lebih bahagia meskipun tidak bbersama dia, karena cinta itu tak selmanya memiliki..

dibawah ini adalah teks eroman dari lagu pengiring film tersebut


nb: ada yang bisa tahu huruf hanyu pinyin nya? kl ada , boleh donk bagi2 ^^

She Sang Ce You Mama Hao


She sang ce you mama hao

( Didunia ini hanyalah mama yang terbaik )

You ma ti hai ce siang ke pao

( Anak yang mempunyai mama seperti mustika )

Dou cin mama ti huai pao

( Berada dalam pelukan bunda )

Sing fu siang pu liau

( Menikmati kebahagiaan tiada akhir )



Mei you mama cue gu nao

( Tak memiliki mama palinglah merisaukan )

Mei ma ti hai ce siang ken jao

( Anak tak berbunda seakan rumput belaka )

Li gai mama ti huai pao

( Berpisah dari pelukan bunda )

Sing fu na li cao

( Kemanakah mencari kebahagiaan )


She sang ce you mama hao

( Didunia ini hanyalah mama yang terbaik )

You ma ti hai ce pu ce tao

( Anak yang berbunda tak menyadarinya )

Yao she da ce tao

( Apabila dia mengetahuinya )

Meng li ye hue siao

( Dalam mimpipun dia akan tersenyum )

Tidak ada komentar: